SELAMAT DATANG DI BLOG DESA MADAYIN KECAMATAN SAMBELIA KABUPATEN LOMBOK TIMUR, DEMI KEMAJUAN DESA MADAYIN DALAM MENGELOLA INFORMASI, MOHON UNTUK MEMBERI KAMI MASUKAN YANG SIFATNYA MEMBANGUN DI BAGIAN KOMENTAR ATAU VIA GMAIL KE desamadayin@gmail.com ATAU 0852 3848 0442

Mengenang Gempa Desa Madayin

Gempa bumi Lombok Juli 2018 adalah sebuah gempa darat berkekuatan 6,4 Mw[3] yang melanda Pulau LombokIndonesia pada tanggal 29 Juli 2018, pukul 06.47 WITA. Pusat gempa berada di 47 km timur laut Kota MataramNusa Tenggara Barat dengan kedalaman 24 km. Guncangan gempa bumi dirasakan di seluruh wilayah Pulau LombokPulau Bali, dan Pulau Sumbawa.





Gempa ini merupakan rangkaian gempa awal sebelum gempa bermagnitudo lebih besar mengguncang Lombok pada 5 Agustus 2018.

Gempa bumi ini berpusat di darat di dekat Gunung Rinjani wilayah Kabupaten Lombok Timur. Dengan memperhatikan lokasinya dan kedalaman hiposenter, maka gempa bumi ini merupakan jenis gempabumi dangkal akibat aktivitas Sesar Naik Flores (Flores Back Arc Thrust). Hasil analisis mekanisme sumber menunjukkan gempa ini, dibangkitkan oleh deformasi batuan dengan mekanisme pergerakan naik (thrust fault)[6].

Guncangan gempa bumi ini dilaporkan telah dirasakan di seluruh Pulau LombokPulau Bali dan Pulau Sumbawa. Guncangan gempa bumi terkuat berada di seluruh wilayah Pulau Lombok terutama Kabupaten Lombok TimurSumbawa Barat serta Sumbawa Besar berupa guncangan V-VI MMI. Sedangkan di Pulau Bali dirasakan kuat berupa III-IV MMI. Serta di Bima III MMI.[7]


Sumber : Wikipedia

Beberapa kenangan puing - pung reruntuhan bekas gempa bumi di wilayah Desa Madayin

Klik Disini untuk menonton video-nya


Tidak ada komentar:

Translate

Total Tayangan Halaman

Mengenai Saya

Foto saya
Selong, Nusa Tenggara Barat, Indonesia
Nama : SATARIYA Tempat/Tgl. Lahir : Gondang, 31 Desember 1991 Status : Kawin Alamat : RT. 01 Dusun Mekar Sari Desa Madayin